SEKILAS INFO
  • 3 bulan yang lalu / Marhaban Ya Ramadhan Marhaban Ya Syahra Siyam. DKM Almuhajirin Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah di Bulan yang Penuh Berkah. Ramadhan Kariem… Ramadhan Mubarak (1446H/2025M).
  • 4 bulan yang lalu / DKM Mengucapkan Terima Kasih Kepada Seluruh Muhsinin (donatur) dan Semoga Allah SWT Membalas dengan Sebaik-baiknya Balasan di Dunia dan Akherat. Amin Ya Rab.
  • 1 tahun yang lalu / Ied Adha 1445 H / 17 Juni 2024, Masjid Jami Al Muhajirin menerima dan menyalurkan Hewan Qurban. Bagi para jamaah yang ingin ikut serta patungan hewan qurban besaran per orang adalah Rp. 3.600.000,-
WAKTU :

Demi Menjaga Kepemilikan, Kini Pemakaman Diberi Label.

Terbit 25 Januari 2023 | Oleh : Andi Maulana | Kategori : Berita
Demi Menjaga Kepemilikan, Kini Pemakaman Diberi Label.

Almuhajirin.info, Kunciran – Setelah dilakukan penataan dan perapihan oleh DKM, kini lahan pemakaman yang dikelola oleh DKM Almuhajirin diberi kelengkapan berupa plat besi atau label yang bertuliskan kode untuk kepemilikan.

Rabu (25/01) Pengurus DKM Seksi Pemakaman dan Pengurusan Jenazah bekerjabakti untuk mempersiapkan plat besi guna penomoran pada setiap kavling tanah makam.

Sembari mengecat plat yang sudah siap, Indra Malako dan Nasir menyampaikan bahwa plat tersebut sengaja dipasangkan supaya tidak terjadi tertukarnya kavling ataupun pemilik yang tidak tahu letak kavlingnya.

Redaksi.

SebelumnyaProses Perapihan Lahan Pemakaman Almuhajirin Sudah Mendekati Final. SesudahnyaTinggal Hitungan Hari Jelang Ramadhan, DKM Lakukan Pengecatan.

Berita Lainnya

0 Komentar