SEKILAS INFO
  • 3 minggu yang lalu / Marhaban Ya Ramadhan Marhaban Ya Syahra Siyam. DKM Almuhajirin Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah di Bulan yang Penuh Berkah. Ramadhan Kariem… Ramadhan Mubarak (1446H/2025M).
  • 1 bulan yang lalu / DKM Mengucapkan Terima Kasih Kepada Seluruh Muhsinin (donatur) dan Semoga Allah SWT Membalas dengan Sebaik-baiknya Balasan di Dunia dan Akherat. Amin Ya Rab.
  • 10 bulan yang lalu / Ied Adha 1445 H / 17 Juni 2024, Masjid Jami Al Muhajirin menerima dan menyalurkan Hewan Qurban. Bagi para jamaah yang ingin ikut serta patungan hewan qurban besaran per orang adalah Rp. 3.600.000,-
WAKTU :

SMP YAPPIDA Hibahkan Akses Jaringan Internet untuk Almuhajirin.

Terbit 24 Februari 2022 | Oleh : Andi Maulana | Kategori : Berita
SMP YAPPIDA Hibahkan Akses Jaringan Internet untuk Almuhajirin.

Almuhajirin.info, Kunciran Indah – Pengurus SMP Islam YAPPIDA melalui kepala sekolahnya, Bapak Suki Priyono, S.Pd.I memberikan akses internet secara cuma-cuma untuk aktifitas di masjid jami’ Almuhajirin.

Hibah akses internet ini disampaikan secara langsung kepada Ketua DKM dan perwakilan Dewan Syuro Almuhajirin beberapa waktu yang lalu.

“Alhamdulillah Pak Suki telah memberikan internet gratis untuk menunjang aktifitas dan kegiatan di masjid kita. Semoga berkah untuk semuanya” tutur H. Asmar selaku perwakilan Dewan Syuro, kepada redaksi (24/02) di kantor DKM.

Akses internet ini menurut DKM dialokasikan untuk kepentingan DKM dan jama’ah. Diantaranya untuk live streaming kajian dan juga supporting segala aktifitas yang membutuhkan internet.

Redaksi.

SebelumnyaBeasiswa Pendidikan Turki Dibuka, DKM Siapkan Bimbingan. SesudahnyaPeringati Isra’ Mi’raj, Masjid Almuhajirin Datangkan KH. Noval Makmun.

Berita Lainnya

0 Komentar